Memperbesar Kapasitas Disket

Bagi pengguna Windows98, tentunya pernah melihat Tools Drive Space tapi tidak tahu kegunaannya. Dengan Drive Space kita dapat menambah ukuran disket dengan cara mengkompres drive, sehingga kita dapat memasukkan lebih banyak file kedalam disket.
Caranya adalah :
  • Buka Windows Explorer. Klik kanan pada floopy drive A yang telah terdapat disket didalamnya.
  • Pilih properties, klik tab Compression, dan pilih Compress Drive.
  • Klik Start untuk memulai proses kompresi dan tunggu beberapa saat hingga proses tersebut selesai.
  • Sekarang ukuran kapasitas disket kita sudah menjadi "2.56 MB".
Untuk membuka file yang terdapat didalam disket ini kita juga harus menggunakan drive space, agar ukuran normal file tersebut dikembalikan.

Posting Lain Yang Berhubungan



0 komentar:

Posting Komentar

.:Silakan Masukkan Komentar Anda Di Sini:.
Sebelum mengetikkan komentar anda, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan :
1. Selalu pergunakan hati suci & niat tulus anda untuk berkomentar.
2. Komentar yang anda ketikkan tidak mengandung provokasi.
3. Bacalah doa sebelum berkomentar agar hati anda selalu tenang.
Selamat Berkomentar...


Salam Blogging,
Owner : Newrule86

Grab this Widget ~ Blogger Accessories